Perusahaan Umum Percetakan Uang Republik Indonesia (Peruri) Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang diamanatkan pemerintah sebagai satu-satunya perusahaan yang mencetak uang rupiah serta dokumen penting lainnya milik negara saat ini sedang membuka kesempatan magang dengan detail berikut
Magang Umum Batch 1 2026 – Seksi Pengadaan Barang Non Investasi (Impor) dan Administrasi Ekspor dan Impor
Kualifikasi :
- Pria/Wanita
- Dapat bekerja dengan team dan individu
- Komunikatif dan Disiplin
- Memahami komputer (Ms Excel, Word dan PPT)
- Sehat Jasmani dan Rohani
- Mahasiswa/i Aktif
Deskripsi Pekerjaan:
- Membantu penginputan Surat Order Pembelian di sistem SAP
- Membantu Penginputan Surat Permintaan Penawaran Harga (SPPH)
- Membantu Pengarsipan Digital
- Membantu Penginputan Data Pengiriman pada Sistem SAP